august, 2017

2017friday25august16:30friday18:10Special Presentation 03 - Program IIAfrika, Africa, Afrique…! – The Cinema of Jean-Marie Teno16:30 - 18:10 UTC+7 GoetheHaus, Sam Ratulangi 9-15, Jakarta - 10350Festival Program:Special Presentation

Details

Curated by
Hafiz Rancajale

Total Duration
Program 1 : 88 minutes
Program 2 : 92 minutes

Venue
Program 1 : Kineforum – TIM / 22 August 2017, 16.00
Program 2 : Goethehaus – Jakarta / 25 August 2017, 16.30


Film List

Homage (Jean-Marie Téno, 1985, 13 minutes)

Sebuah kisah sederhana tentang pertemuan dua sahabat yang membangkitkan kenangan masa kecil. Sebuah biografi pendek yang puitis tentang masa kecil, desa di mana ia tinggal, perubahan-perubahan yang terjadi di kota. Melalui narasi jenaka, Teno menggambarkan bagaimana hubungan dua sahabat ini yang sudah terpisah jauh di mana yang satu tetap tinggal di desa dan satunya lagi merantau jauh, dibenturkan dengan kenyataan persoalan-persoalan sosial dalam masyarakat Kamerun.

A simple story about a rendezvous of two best friends evoking the childhood memories. A short poetic biography of childhood, the village where he lived, the changes occurred in the city. Through a humorous narrative, Teno describes how the relationship of these two separated best friends where one of them remained in the village and the other wandered away, bumped into the reality of social problems in the Cameroonian society.

Le Malentendu Colonial / The Colonial Misunderstanding (Cameroon, 2004, 78 minutes)

Jerman memiliki sejarah kolonial terpendek jika dibandingan negara-negara kolonial lainnya di Eropa. Melalui filem ini, Jean-Marie Teno membongkar sejarah keterlibatan para misionaris Jerman dalam proyek kolonial di Afrika. Ia melakukan napak tilas di situs-situs yang ada di Jerman dan Afrika. Menurut Teno, salah satu momen penting dalam sejarah penjajahan Afrika adalah Konferensi Berlin pada tahun 1884, ketika negara-negara kolonial membangun kesepakatan dalam pembagian kekuasaan secara sistematis di Afrika. Para Penginjil Kristen membuka jalan bagi kolonialisme dan meletakkan dasar bagi peraturan Eropa di Afrika. Teno menunjukkan bagaimana kolonialisme menghancurkan kepercayaan dan struktur sosial Afrika, menggantikannya dengan yang Eropa sebagai satu-satunya rute yang dapat diterima untuk modernisasi.

Germany has the shortest colonial history compared to other colonial countries in Europe. Through this film, Jean-Marie Teno unravels the history of German missionary involvement in colonial projects in Africa. He retraced the sites in Germany and Africa. According to Teno, one of the important moments in the history of African colonization was the Berlin Conference in 1884, when the colonial countries established a power sharing agreement in Africa. The Christian Evangelists paved the way for colonialism and laid the groundwork for European legislation in Africa. Teno demonstrates how colonialism destroys the African faith and social structure, replacing it with Europe as the only acceptable route to modernization.

 

Time

(Friday) 16:30 - 18:10 UTC+7

Location

GoetheHaus

Sam Ratulangi 9-15, Jakarta - 10350

Organizer

ARKIPEL Penal Colony - 5th International Documentary and Experimental Film Festivalinfo@arkipel.org

Leave a Reply

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Contact Us

We're not around right now. But you can send us an email and we'll get back to you, asap.

Not readable? Change text. captcha txt

Start typing and press Enter to search

X